General Manager Operational
Rp. 10-12 Juta
Manager / Assistant Manager
Kontrak
Perusahaan klien kami adalah perusahaan dealer resmi dan suku cadang motor salah satu merek Yamaha yang ada di Lampung.
Perusahaan klien kami membutuhkan anda pada posisi General Manager Operational
Tanggung Jawab Pekerjaan :
– Bertanggungjawab terhadap keseluruhan operasi perusahaan. – Membuat keputusan strategis yang mempengaruhi arah perusahaan.
– Memastikan bahwa semua bagian dari perusahaan berfungsi dengan baik dan mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
– Bertanggung jawab besar dalam mengelola sumber daya perusahaan, merumuskan strategi, dan memastikan keberlanjutan bisnis
– Menentukan keputusan strategis yang tepat dan kepemimpinan yang efektif
Keahlian :
Paham handle Operational perusahaan
Kualifikasi :
– Pria
– Usia 40-47 tahun
– Pendidikan Min S1 Akuntansi / jurusan terkait
– Berpengalaman menjadi General Manager minimal 3 tahun
– Berpengalaman minimal 15 tahun sebagai Operational
– Penempatan di Bandar Lampung – Salary Negotiable
Waktu Bekerja : Senin- Jumat 08.30-17.30
Profile Perusahaan
Deskripsi Perusahaan
Dunia usaha merupakan suatu komponen penting dalam roda perekonomian suatu negara. Perkembangan perekonomian dalam sebuah negara ditentukan oleh seberapa pesat perkembangan dunia usaha yang ada dalam negara tersebut. Perkembangan sebuah dunia usaha (perusahaan / organisasi) dipengaruhi oleh banyak komponen. Salah satu komponen penting dalam sebuah dunia usaha adalah kualitas Sumber Daya Manusia (SDM). SDM dapat memberikan pelayanan secara langsung kepada pelanggan atau pengguna produk dari sebuah perusahaan / organisasi. Hal ini tentu saja tidak dapat dilakukan semata-mata oleh sebuah mesin atau hanya mengandalkan kecanggihan teknologi saja. Perkembangan teknologi dan informasi yang semakin pesat yang terjadi baru-baru ini tidak diimbangi oleh perkembangan kemampuan yang dimiliki oleh SDM yang ada. Banyak upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan mutu dan kualitas SDM. Salah satu diantaranya adalah dengan mengikutsertakan SDM yang ada pada sebuah perusahaan untuk mengikuti kegiatan-kegiatan assessment, kemudian di tindak lanjutin dengan program pelatihan atau training. Kegiatan-kegiatan tersebut dapat diselenggarakan secara internal maupun mengikuti kegiatan pelatihan eksternal. Banyak manfaat yang dapat diperoleh melalui penyelenggaraan kegiatan training atau pelatihan bagi peningkatan mutu SDM yang ada dalam perusahaan / organisasi. Manfaat-manfaat yang diperoleh ini tentu akan memberikan pengaruh besar bagi perkembangan perusahaan / organisasi yang bersangkutan.
Posting Komentar